Google Trends dapat mendorong terciptanya evidence-based policy dalam perumusan kebijakan publik. Google Trends menyediakan data real time untuk mengetahui topik-topik yang sedang hangat diperbincangkan dan dapat dimanfaatkan untuk mengukur popularitas pencarian kata kunci dalam kurun waktu tertentu. Bagi peneliti, data di Google Trends dapat menjadi lensa informatif dalam menjawab berbagai pertanyaan terkait perkembangan sosial, ekonomi maupun politik.
Google Trends dapat mendorong terciptanya evidence-based policy dalam perumusan kebijakan publik. Google Trends menyediakan data real time untuk mengetahui topik-topik yang sedang hangat diperbincangkan dan dapat dimanfaatkan untuk mengukur popularitas pencarian kata kunci dalam kurun waktu tertentu. Bagi peneliti, data di Google Trends dapat menjadi lensa informatif dalam menjawab berbagai pertanyaan terkait perkembangan sosial, ekonomi maupun politik.